Program C++ Rata Rata Nilai Mata Kuliah atau Pelajaran - Selamat malam masih dengan C++ gan, hari ini saya akan share tentang program sederhana untuk Menghitung Rata Rata Nilai Mata Kuliah atau Pelajaran dengan hasil output nilai huruf sampai dengan penentuan nilai akhir. Program ini saya buat menggunakan software Borland C++ 5.02 gan. Program ini sangat ringkas karena hanya membutuhkan inputan bilangan atau nilai yang akan di hitung sehingga membentuk output hasil jumlah dan rata rata dari bilangan atau nilai yang di inputkan.
Buatlah program untuk menghitung nilai rata-rata dari mata kuliah pemrograman terstruktur yang hasil outputnya berupa angka huruf, dengan ketentuan sebagai berikut :
Nilai tugas 30 %
Nilai MID 35 %
Nilai UAS 35 %
Nilai tugas 30 %
Nilai MID 35 %
Nilai UAS 35 %
Source code penyeselaiannya :
#include <~iostream.h~>
#include <~conio.h~>
void main () {
int TotalTugas,Tugas,MID,TotalMID,UAS,TotalUAS,TotalNilai;
cout<<"***** Menghitung Nilai Rata - Rata Mata Kuliah Pemrograman Terstruktur *****"<<endl<<endl;
cout<<"\t\tMasukan Nilai Tugas\t\t= "; cin>>Tugas;
cout<<"\t\tMasukan Nilai MID\t = "; cin>>MID;
cout<<"\t\tMasukan Nilai UAS\t = "; cin>>UAS;
cout<<endl;
cout<<"*************************** Hasil Penilaian Adalah **************************"<<endl<<endl;
TotalTugas=Tugas*30/100; TotalMID=MID*35/100; TotalUAS=UAS*35/100; TotalNilai=TotalTugas+TotalMID+TotalUAS;
if (TotalNilai>=80)
cout<<"\t\tSelamat Anda Mendapat Nilai Rata - Rata A \n"<<endl;
else if (TotalNilai <=79,TotalNilai=65)
cout<<"\t\tSelamat Anda Mendapat Nilai Rata - Rata B \n"<<endl;
else if (TotalNilai <=64,TotalNilai=50)
cout<<"\t\tSelamat Anda Mendapat Nilai Rata - Rata C \n"<<endl;
else if (TotalNilai <=49,TotalNilai=35)
cout<<"\t\tSelamat Anda Mendapat Nilai Rata - Rata D \n"<<endl;
else
cout<<"\t\tSelamat Anda Mendapat Nilai Rata - Rata E \n"<<endl;
cout<<"********************************** Selesai **********************************";
getch ();
}
*hilangkan tanda ~ pada header (#include...)
Silahkan agan cek terlebih dahulu apakah ada variabel yang error dengan memanfaatkan fitur yang ada di aplikasi Borland C++ dengan menekan tombol F9. Apabila sukses tinggal mengeksekusi program dengan menekan tombol CTRL+F9.
Maka hasil output programnya akan tampak seperti di bawah ini :
ini aplikasi/softwarenya apa?
ReplyDeleteBorland C++ 5.02 gan
Delete